Tim gabungan masih mencari RZ (3,5), balita yang terperosok di selokan air di Wiyung di hari ketiga. Petugas gabungan masih menyusuri sepanjang Kali Makmur.
Seorang bocah bernama Dika viral di media sosial karena menangkap ular di sawah hanya dengan tangan. Ia menjual ular untuk uang jajan-mendapatkan edukasi reptil
Proses hukum terus berlanjut untuk kasus remaja yang membunuh ayah dan neneknya. Kini kepolisian sudah melengkapi berkas perkara untuk dikirim ke kejaksaan.
MAS (14), remaja terduga pelaku pembunuhan ayah dan neneknya, menjalani pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Selatan. Polisi melakukan cek urine terhadap MAS.