detikNews
260 Juta Warga China Tetap Mudik Jelang Imlek di Tengah Gejolak Omicron
Ratusan juta warga China tetap mudik jelang Imlek. Mereka diminta melakukan test Covid-19 terlebih dahulu sebelum bepergian ke kampung halaman.
Minggu, 30 Jan 2022 11:30 WIB