Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mendorong kehadiran Jokowi dan membandingkannya dengan Megawati Soekarnoputri yang disebutnya siap hadir jika dipanggil ke sidang.
Ganjar mendorong partai pengusungnya menggulirkan hak angket di DPR terkait dugaan kecurangan Pilpres 2024. Begini tanggapan Presiden Jokowi terkait hal itu.
"Setelah jadi boomerang, wajar saja jika Pak Refly 'ngomel-ngomel' keterangan para menteri itu diibaratkannya bagaikan orang memberi laporan saja," kata Yusril.