detikNews
Ponpes di Depok Ini Tak Punya Akses dari Segala Penjuru, Kok Bisa?
Ponpes Khoirur Rooziqiin, yang berlokasi di Beji, Depok, tak punya akses jalan. Akses menuju ponpes ini tertutup dari empat penjuru mata angin.
Selasa, 05 Mar 2024 14:15 WIB