Kebakaran di Pasar Lakessi, Parepare, menghanguskan 2 kios penggiling bumbu. Diduga akibat korsleting listrik, petugas damkar berhasil evakuasi peralatan.
Cuaca panas ekstrem selama sepekan di Yunani telah menyebabkan kebakaran hutan besar di berbagai wilayah, dengan suhu mencapai lebih dari 45 derajat cescius.
Kebakaran pabrik ban bekas di Konawe Selatan menewaskan satu pekerja, Jasman, akibat ledakan yang dipicu percikan listrik. Investigasi sedang berlangsung.
Kebakaran hebat melanda sebuah pabrik di Jalan Raya Rengasdengklok, Tunggakjati, Kecamatan Karawang Barat. Pabrik yang terbakar merupakan pengelolaan limbah B3.