Dalam rangka mendukung Asta Cita program Presiden Prabowo Subianto, Polsek Kelapa Gading Polres Metro Jakarta Utara meluncurkan Gerakan Pangan Merah Putih.
Dirjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian menjelaskan tentang inisiasi Pangan Lestari untuk mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG). Seperti apa?
Perum Bulog berkomitmen menyediakan bahan pokok terjangkau melalui 21.000 Rumah Pangan Kita (RPK) di seluruh Indonesia, mendukung ketahanan pangan masyarakat.
Seorang AI Expert sekaligus konten kreator, Anjas Maradita, bikin aplikasi untuk bantu program 'Lapor Mas Wapres'. Aplikasi itu bernama 'E-Lapor Mas Wapres'.