DetikFood bersama TOTOLE dan IKPS berhasil melangsungkan acara Cooking & Baking Class ke-8. Acara yang menggandeng chef Eddrian Tjhia ini berlangsung meriah!
Hari ini (4/11/2023), detikfood mengadakan cooking class bersama chef Eddrian Tjhia. Ada 4 resep masakan rumahan Bangka diungkap sang chef pada peserta.
Nasi goreng yang satu ini gurih lezat dengan bumbu terasi udang yang sedap. Ditambah udang segar dan pete segar yang renyah. Bisa jadi menu makan malam spesial.
Cipete cocok disambangi jika bingung mencari tempat makan siang. Di sini ada banyak pilihan kuliner enak, termasuk 5 restoran dengan menu Indonesia ini.
Amerika Serikat sedang menggodok adanya penerapan kompensasi jika sebuah penerbangan komersial mengalami penundaan atau pembatalan. Ini pertama dalam sejarah.