Ucapan Menag Yaqut Cholil Qoumas tengah menjadi sorotan. Hal ini bermula dari analogi gonggongan anjing saat menjelaskan aturan pengeras suara di masjid.
Proses evakuasi via jalur darat itu membutuhkan waktu dua hari dengan melewati garis depan pertempuran dan sempat berhadapan langsung dengan tank-tank Rusia.
Kawasan Jalan Raya Cadas Pangeran, Kabupaten Sumedang dikenal memiliki tebing tinggi dan jurang yang dalam. Kawasan itu juga dikenal sebagai habitat babi hutan.
Pengantar makanan ini bersyukur dapat rezeki dari pelanggan. Ia menerima makanan gratis, tepat di hari ulang tahun sang adik karena kesalahan alamat pelanggan.
Dari banyaknya studi yang ada, teori pasar Wuhan, China, sebagai tempat asal COVID-19 masih sangat dipercaya. Lalu, apa kata WHO? Berikut penjelasannya.
Kim Yo Jong, adik pemimpin Korut Kim Jong Un, melontarkan hinaan untuk Presiden Korsel Yoon Suk Yeol saat mengecam sanksi sepihak yang dipertimbangkan Seoul.