Menteri Sosial Gus Ipul memimpin doa bersama untuk korban runtuhnya Pondok Pesantren Al-Khoziny. Ia menekankan pentingnya kolaborasi dalam penanganan bencana.
Pengurus Ponpes Al Khoziny memberikan santunan kepada keluarga korban. Namun ada keluarga korban yang menolak santunan ini karena berharap rida kiai Ponpes.
Pimpinan Ponpes Al Azhar Sadah dilaporkan karena kelalaian yang menyebabkan santri AZ meninggal setelah dianiaya teman sekamar. LPAI minta evaluasi ponpes.
Ferry Juliantono menegaskan koperasi pesantren berperan penting dalam ekonomi syariah. Koperasi desa Merah Putih diharapkan tumbuh dengan dukungan ini.