I Gusti Ngurah Jaya Negara-I Kadek Agus Arya Wibawa (Jaya-Wibawa) berjanji mempermudah akses permodalan bagi pelaku UMKM di Denpasar dengan kredit tanpa agunan.
Dara Baro yang bergerak di sektor fesyen berkelanjutan sukses menjual habis koleksinya yang dibuat dari limbah kain seperti jumputan, tenun, dan batik.
Ribuan pendukung hadir dalam orasi Aep Syaepuloh, calon bupati Karawang. Aep sampaikan program prorakyat untuk kesejahteraan masyarakat menjelang Pilbup 2024.
BRImo menjadi super apps dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) untuk nasabahnya. Namun digitalisasi nasabah di daerah, tidak semudah membalik telapak tangan.