Seorang pria asal Bali, I Gusti Putu Alit Aryawan, tewas terseret arus saat menjaring ikan di Pantai Pasut. Jenazahnya ditemukan setelah pencarian beberapa jam.
Polisi menangkap BA, pemuda yang menganiaya anggota Satpol PP di Garut. Insiden terjadi setelah tabrakan, korban mengalami luka ringan. BA kini ditahan.
Kawasan toko buku di Stadion Diponegoro Semarang memberi momen nostalgia bagi pembeli. Sementara untuk penjual, mereka sempat kewalahan karena banyak pembeli.
Chery meluncurkan mobil listrik QQ Domi dengan harga mulai Rp 130 juta. Dikenal ringkas dan colorful, mobil ini menawarkan fitur modern dan efisiensi tinggi.
Kepala Imam Syafi'i dibacok orang tak dikenal saat melintas di Jalan Raya Desa/Kecamatan Jogoroto, Jombang. Korban harus menjalani perawatan intensif di RS.
Sebuah truk menabrak dua motor mengakibatkan seorang meninggal dunia di Jl Raya Ciawi-Sukabumi, Kota Bogor. Korban tewas sempat terseret truk sejauh 25 meter.