Kejagung menetapkan eks Bupati Indragiri Hulu R Thamsir dan pemilik PT Duta Palma Surya Darmadi sebagai tersangka kasus dugaan korupsi. Begini duduk perkaranya.
Kejagung menetapkan mantan Bupati Indragiri Hulu, Raja Thamsir sebagai tersangka korupsi. Kerugian negara yang diduga ditimbulkan Raja mencapai Rp 78 Triliun.
Keberadaan Surya Darmadi akhirnya terendus oleh Kejagung. Tersangka kasus dugaan korupsi PT DT Palma yang merugikan negara Rp 78 triliun berada di Singapura.