Militer Israel mulai melancarkan serangan darat ke Kota Gaza. Israel mengatakan serangan ini bertujuan untuk mengembalikan para sandera dan mengalahkan Hamas.
TNI menjelaskan kronologi Praka Zaenal yang gugur dalam persiapan HUT TNI di Teluk Jakarta. Praka Zaenal sempat bertabrakan di udara saat terjun payung.