Presiden ke-7 RI Jokowi tak dapat menghadiri langsung Kongres III Projo. Meski begitu, Jokowi tetap menyampaikan pesannya kepada para relawan melalui video.
Puncak Festival Ndog-ndogan di Banyuwangi meriah dengan kehadiran Ustadz Wijayanto. Tradisi ini memuliakan Maulid Nabi dengan gotong royong dan empati.
Jeff Nielson meluncurkan buku 'Fortress Farming' di Ubud Writers Festival, menyoroti kehidupan petani kopi di Indonesia dan tantangan agrikultur kapitalis.
Prosesi upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka peringatan HUT ke-80 RI selesai. Sang Merah Putih kembali dibawa kirab ke Monas, Jakarta Pusat.
Pesta Rakyat di Lapangan Pancasila Simpang Lima, Kota Semarang, jadi puncak peringatan Hari Jadi ke-80 Jateng. Berikut pesan-pesan Gubernur Jateng Ahmad Luthfi.
Presiden Jokowi mengirim pesan video di Kongres III Projo, mengajak relawan untuk terus bekerja dan menjaga semangat persaudaraan demi pembangunan Indonesia.