Presiden Prabowo Subianto umumkan pencairan THR untuk 9,4 juta ASN mulai 17 Maret 2025, dua minggu sebelum Idul Fitri. Kebijakan ini bantu kebutuhan lebaran.
Pencairan THR ASN dan TNI-Polri 2025 masih dalam proses. Presiden Prabowo menyatakan THR untuk pegawai swasta sudah diumumkan, ASN menunggu pengaturan.