Di Palembang, Sumatera Selatan, ada kampung yang dikenal dengan sentra produksi gerabah. Kampung ini terkenal sebagai pembuatan gerabah dari turun-temurun.
Kabupaten Cirebon menunjukkan pertumbuhan ekonomi melalui industri unggulan, seperti kerajinan rotan dan makanan ringan, yang menciptakan banyak lapangan kerja.
Kahiyang Ayu perkenalkan wastra tradisional Sumut ke istri Dubes AS, Dusadee Haymond. Upaya ini untuk mendukung perajin lokal dan promosi budaya internasional.
Di Indramayu, kerajinan tusuk sate masih eksis sejak 1970-an. Wasidi dan Dawi melanjutkan usaha turun-temurun, memenuhi permintaan menjelang Idul Adha.