detikSulsel
Kronologi Pria di Palu Tewas Dianiaya gegara Ancam Bakar Rumah Mantan Istri
Pria berinisial A tewas dianiaya dua pemuda setelah mengancam membakar rumah mantan istrinya. Polisi amankan pelaku untuk penyelidikan lebih lanjut.
Sabtu, 08 Nov 2025 16:10 WIB







































