Puluhan kapal dan ratusan aktivis yang berlayar membawa bantuan ke Gaza dicegat oleh Angkatan Laut Israel. PM Israel, Netanyahu memuji tindakan tersebut.
PM Israel Netanyahu menghadapi protes besar dari warganya yang menuntut diakhirinya perang di Gaza dan pengembalian sandera. Namun, ia tetap melanjutkan perang.