Di pengujung bursa transfer musim dingin, kabar mengejutkan datang dari AC Milan. Alvaro Morata diyakini segera hengkang, untuk bergabung dengan Galatasaray.
Endrick dikritik Ancelotti usai membuang peluang emas saat Madrid melawan Getafe. Di masa lalu, ia juga keras ke pemain muda soal ini, bahkan berdampak 'fatal'.
Eks bek Real Madrid, Rafael Alkorta mengingatkan Vinicius Junior soal kepergian Sergio Ramos empat tahun silam. Vini diminta jangan terlalu menuntut Madrid.