Keberadaan toko minuman keras (miras) meresahkan warga Cinere, Depok. Warga lalu melapor ke call center Polri 110 sehingga toko miras tersebut ditindak polisi.
Polsek Brondong menyita ratusan botol miras dalam operasi KRYD. Penindakan ini sebagai upaya penegakan Perda Lamongan tentang pengawasan minuman beralkohol.
Berita Jabar hari ini: Perceraian Atalia Praratya dan Ridwan Kamil resmi, preman mabuk tusuk warga, serta nasib TKW sakit di Shanghai. Simak selengkapnya!
Niki Adi Pratama ditangkap setelah menusuk pengendara motor AS di Padalarang. Insiden terjadi setelah perselisihan terkait ganti rugi. Tersangka diduga mabuk.