Banyak makanan di Jakarta enak dan menarik dicoba. Netizen di Threads membagikan rekomendasi makanan Jakarta hidden gem versi mereka dengan harga terjangkau.
Selama ini makan kimchi identik dengan manfaatnya menyehatkan pencernaan. Namun ternyata tak hanya itu, rutin makan kimchi bisa bikin imun tubuh lebih kuat!
Tahun 2025 dipenuhi banyaknya makanan dan minuman viral yang bikin orang 'FOMO'. Mulai dari candied salmon sampai serba matcha gampang ditemukan di mana-mana!
Hari Jisun kembali mengunjungi Indonesia untuk kulineran. Kali ini ia mengunjungi Cirebon, Jawa Barat. Tempat pertamanya adalah rumah makan nasi jamblang.