detikNews
Prabowo Gelar Ratas Bahas Percepatan Hilirisasi hingga Kampung Nelayan
Presiden Prabowo menggelar rapat terbatas (ratas) bersama menteri-menteri di Istana Kepresidenan sore ini. Rapat membahas hilirisasi hingga kampung nelayan.
Kamis, 06 Nov 2025 16:39 WIB







































