Satu lagi olahraga baru mulai diperkenalkan di Indonesia. Adalah Pickleball yang lagi digaungkan oleh Pengurus Besar Federasi Pickleball Indonesia (FPI).
Klub-klub tenis meja terbaik di Tanah Air bakal kembali bersaing menjadi juara Seri 2 Indonesia Pingpong League 2024. Ajang itu akan digelar di Jakarta.
Tak sedikit lomba menyebabkan cedera, atau sulit diikuti oleh anak, orang tua, bahkan penyandang disabilitas. Berikut lomba yang tetap seru tapi minim risiko.