Baim Wong merayakan ulang tahun ke-44 dengan harapan hidup tenang dan mendoakan mantan istri serta anak-anaknya. Ia juga membahas hubungan baik usai berpisah.
Paula Verhoeven mendatangi Komnas Perempuan melaporkan dugaan diskriminasi dan kekerasan dalam rumah tangga oleh Baim Wong. Tim hukumnya mendukung langkah ini.
Proses perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven melibatkan aduan etik terhadap hakim. Pengacara Baim menegaskan penting membedakan laporan etik dan upaya hukum.
Paula Verhoeven mengajukan banding atas putusan cerai dari Baim Wong. Pihak Baim juga akan mengajukan banding, menegaskan hak hukum yang dijamin undang-undang.