detikNews
Tak Kuat Menanjak, Mobil Wisatawan Terjun ke Jurang di Bogor
Satu unit minibus berisi wisatawan tercebur ke jurang sedalam sekitar 15 meter di Kabupaten Bogor. Kecelakaan diduga terjadi akibat mobil tidak kuat menanjak.
Minggu, 01 Jan 2023 18:53 WIB







































