Gubernur Jakarta Pramono Anung menerbitkan peraturan gubernur (pergub) terkait layanan angkutan massal gratis. Layanan gratis ini diberikan kepada 15 golongan.
Megawati menekankan pentingnya kader PDIP yang aktif di masyarakat, bukan hanya retorika. Dia mengingatkan agar partai tidak jadi alat kekuasaan pribadi.