Antoine Griezmann harus lekas memperbaiki performanya jika tidak ingin kehilangan tempat di Timnas Prancis. Sebab, ada Christopher Nkunku yang mengancam.
Sudah sejak musim lalu, AC Milan dikabarkan mau memboyong Hakim Ziyech dari Chelsea. Apakah di bursa transfer musim panas ini hal tersebut jadi kenyataan?