Menteri PU Dody Hanggodo umumkan pelatihan Tenaga Kerja Konstruksi untuk santri di 9 provinsi, bertujuan tingkatkan keterampilan dan keselamatan bangunan.
Deni Supriyani menyerang 13 warga di Purwakarta dengan golok, menyebabkan 5 orang luka berat. Pelaku diduga mengalami gangguan jiwa dan telah diamankan.
Ayah dan anak di Polman, Sulawesi Barat, ditangkap setelah membunuh tetangganya sendiri. Terungkap, akar permasalahan karena cekcok terkait bakar sampah.
Kebakaran melanda permukiman padat di Jatipulo, Jakarta Barat, melukai 14 orang dan mengungsi lebih dari 300. Ratusan petugas dikerahkan untuk memadamkan api.