Tim SAR berhasil identifikasi jenazah Lusia Resen (54) korban longsor di Manggarai Timur, NTT. Longsor terjadi pada 22 Januari 2026, menimbun rumah dan warga.
Disnakertrans Kepri temukan 30 TKA tanpa dokumen resmi di salah satu perusahaan di Bintan. Temuan itu didapat saat melakukan inspeksi ke perusahaan tersebut
Tim SAR Ditpolairud Polda Metro membersihkan rumah warga pascabanjir di Kebon Pala, Jaktim. Aksi ini wujud kemanusiaan Polri untuk meringankan beban masyarakat.
Pemkot Serang menutup galian C atau pertambangan pasir dan batu di kawasan Umbul Tengah, Taktakan. Pemkot menyebut galian tersebut beroperasi tanpa izin.