detikInet
China Razia Akun Influencer yang Hobi Pamer Harta di Medsos
Akun medsos milik sejumlah influencer China tiba-tiba menghilang. Ternyata pemerintah China menargetkan akun influencer yang sering pamer kekayaan di medsos.
Kamis, 30 Mei 2024 20:40 WIB