Viral pernikahan pasangan sepuh di Wonogiri. Pasangan itu ternyata saling kenal di sawah. Mereka sudah dua tahun melakukan pendekatan. Begini kisahnya.
Pelaminan yang sudah berdiri kokoh dengan dekorasi rustic, tiba-tiba roboh pada saat H-1 resepsi. Kejadian viral itu bikin panik pengantin dan keluarga.