Upacara HUT ke-79 RI di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara telah berlalu dan tanpa kendala dalam segi jaringan telekomunikasi. Ini menjadi kesuksesan bagi Telkom.
Telkom memastikan kesiapan infrastruktur dan layanan telekomunikasi jelang upacara HUT ke-79 RI di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara pada 17 Agustus 2024.
Wamenkoinfo Nezar Patria kembali memastikan kesiapan jaringan telekomunikasi di IKN. Lokasi tersebut akan jadi dilakukannya upacara kemerdekaan HUT ke-79 RI.
Menhub Budi Karya mengatakan IKN sering diguyur hujan dalam sebulan terakhir. Dia menyebutkan pemerintah mengerahkan empat pesawat untuk modifikasi cuaca.
Pj Gubernur NTB Hassanudin bertolak ke IKN. Ia akan menyampaikan beragam persoalan kepada Presiden Jokowi, termasuk terkait event MotoGP Mandalika 2024.