Komisi Informasi Pusat (KIP) menggelar sidang sengketa informasi publik terkait ijazah Presiden ke-7 RI, Joko Widodo. Pihak UGM yang dihadirkan dicecar hakim.
Polda Metro Jaya akan menggelar perkara khusus terkait tuduhan ijazah palsu Jokowi pada 15 Desember 2025, dihadiri berbagai pihak internal dan eksternal.
Presiden ke-7 Jokowi dan istrinya Iriana menjemput jenazah istri Wiranto, Rugaiya Usman di Bandara Adi Soemarmo. Jokowi menemui Wiranto dan mendoakan mendiang.
Mantan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno menyebut Kota Solo mudah menarik investor. Ada sejumlah tokoh yang bisa jadi 'duta' investasi.