Pemkot Batu berencana membangun jembatan penyeberangan bawah tanah. Lokasinya berada di Jalan Dewi Sartika atau tepat di depan Pasar Induk Among Tani Kota Batu.
Polda Jabar mengungkap bahwa Pegi alias Perong merupakan otak pembunuhan Vina di Cirebon. Pegi merupakan pelaku yang mengajak pelaku lain untuk mengejar Vina.