Sebanyak 28.897 penumpang sudah berangkat dari berbagai stasiun di Daerah Operasi 4 Semarang pada arus balik pemudik Lebaran hari ini, Rabu (2/4/2025).
Stasiun Pasar Senen ramai dipadati pemudik siang ini. Mereka memilih curi start mudik lebih awal agar punya lebih banyak waktu berkumpul bersama keluarga.