Probolinggo digemparkan aksi teror pelemparan bom ikan ke rumah Asma, yang dituduh memiliki ilmu hitam. Keluarga korban lapor polisi untuk perlindungan.
Kapolres Kediri Kota, AKBP Anggi Ibrahim, menggelar silaturahmi dengan 45 Kepala Desa untuk membahas sinergitas dan keamanan di wilayah hukum Kota Kediri.
Puncak peringatan HUT ke-80 RI di Jakarta berlangsung aman dan tertib. Pengamanan ketat oleh Polri dan TNI memastikan kelancaran lalu lintas dan acara.
Teror penembakan terjadi di depan RSUD Wamena, Jayawijaya. Insiden itu menyebabkan personel polantas Bripka Marsidon Debataraja terkena tembakan di bagian dada.