Sebuah video yang menunjukkan aksi tiga orang pria yang diduga preman melakukan pungutan liar (pungli) dan penganiayaan kepada sopir truk di Medan viral.
Pengunjung di restoran ini dianggap ribet karena membawa daftar terkait makanan pemicu alerginya. Namun, itu lebih terlihat seperti ia adalah sosok pemilih.