Penetapan tersangka KPK terhadap Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dikaitkan dengan Presiden ke-7 RI Jokowi. Jokowi lantas merespons soal status hukum Hasto.
Hasil forensik Bareskrim Polri soal keaslian ijazah Jokowi akan menjadi bahan analisis kasus tudingan ijazah palsu yang saat ini bergulir di Polda Metro Jaya.
Menkop Budi Arie mengungkapkan pertemuannya dengan Jokowi, membahas Partai Super Tbk yang diusung dari rakyat. Namun, Budi enggan menjelaskan lebih lanjut.
Teman seangkatan Jokowi di SMAN 6 Solo mengajukan jadi pihak intervensi kasus ijazah palsu. Tanggapan bakal diagendakan dalam sidang Kamis 5 Juni 2025.