Video viral membagikan momen rangkaian gerbong kereta api tak bisa melanjutkan perjalanan lantaran tak muat saat masuk ke sebuah terowongan di Silo, Jember.
Stasiun Pasar Turi dan Stasiun Gubeng dipadati penumpang pada H-3 lebaran. Apalagi hari ini merupakan puncak lonjakan penumpang di KAI Daop 8 Surabaya.
Imbas rel tergenang banjir di Grobogan, perjalanan dua kereta api dibatalkan di Daop 4 Semarang. Penumpang bisa refund 100 persen. Ini penjelasan selengkapnya.
Seorang lansia ditemukan tewas di pinggir rel kereta api di Ciamis. Diduga korban tertabrak kereta, identitasnya terungkap berinisial UU (76) dari Kota Banjar.
KAI Daop 8 Surabaya mencatat 2 kasus pelecehan seksual sepanjang 2024. Sosialisasi antipelecehan seksual dan dukungan terhadap korban terus digencarkan.