Wali Kota Surabaya Terpilih, Eri Cahyadi dan Wakil Wali Kota Surabaya Terpilih Armuji dijadwalkan dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara.
Waketum PKB Hanif Dhakiri menanggapi guyonan Prabowo yang bilang partainya harus diawasi terus. Dia menekankan saling mengawasi bukan tanda tidak solid.
BP Haji menyampaikan kekhawatiran BPKH mengalami defisit bila pembiayaan haji lebih bergantung pada dana manfaat. Dia mengusulkan perubahan skema biaya haji.
Dharma Pongrekun membantah telah mengucapkan selamat kepada Pramono-Rano Karno. Dharma menyebut tidak pernah memberikan ucapan selamat kepada salah satu paslon.
Dari gejolak jiwa yang datang menyambut tantangan masa depan. Bagaikan gelegak jiwa Panglima Perang Thariq Bin Ziyad saat pertama menjejak semenanjung Iberia.