Proses perceraian Venna Melinda dan Ferry Irawan sudah masuk tahap mediasi. Sebagai tahanan, Ferry diminta pengadilan untuk dihadirkan pada sidang berikutnya.
Ferry Irawan kini melancarkan serangan untuk Venna Melinda. Ia pun mengajukan daftar yang jika tak dipenuhi maka Venna akan dilaporkan atas tindak pidana.
Ibu Ferry Irawan sekaligus mertua Venna Melinda mengaku sakit hati. Ia sakit hati karena anaknya yang belum tentu bersalah terus dihujat, apalagi se-Indonesia.