Presiden AS Joe Biden akan mengumumkan bantuan tambahan sebesar US$ 201 juta (Rp 3 triliun) untuk Palestina dalam kunjungan terbarunya pada Jumat (15/7).
Mendagri Tito Karnavian menjadikan vaksinasi booster sebagai syarat wajib bagi masyarakat untuk memasuki fasilitas umum. Mulai dari perkantoran hingga mal.