Perusahaan mobil listrik Tesla telah memangkas jumlah karyawannya secara global sejak 2023. Hingga saat ini pengurangan jumlah pegawai telah mencapai 14 persen.
Perampingan besar-besaran sejak tahun 2023 di perusahaan mobil listrik Tesla telah mengurangi jumlah karyawan secara global menjadi sekitar 121 ribu orang.