Bahasa Sunda unik karena untuk menyebut sebuah kegiatan ada banyak istilahnya, tergantung kondisi. Berikut ini daftar istilah makan dalam bahasa Sunda.
Restoran ini menawarkan hidangan khas Turki yang kaya akan rempah. Ada domba guling yang empuk hingga baklava yang manis legit racikan chef Turki asli.
Menjadi 'tetanga' Kota Bandung, Cimahi juga punya banyak tempat makan atau restoran yang wajib dikunjungi. Tempatnya juga cocok buat bukber. Di mana saja?
Memasuki bulan ramadan banyak orang yang berburu makanan untuk berbuka puasa atau takjil. Ternyata tujuh takjil ini jadi yang paling populer di Indonesia.
Malang identik dengan rawon. Kalau mau coba yang legendaris, mampirlah ke Rawon Kiroman. Sudah ada sejak 1954, kenikmatan nasi rawon di sini masih populer.