PB ISSI menghargai Banyuwangi atas pengembangan balap sepeda internasional. Bupati Ipuk Fiestiandani berkomitmen memajukan sport tourism untuk ekonomi daerah.
Festival Ngopi Sepuluh Ewu 2025 di Banyuwangi hadirkan kopi robusta gratis dan budaya Osing. Nikmati keramahan masyarakat-jajanan tradisional di Desa Kemiren.
Puluhan pedagang pasar dan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menggelar tasyakuran dan kenduri menandai beroperasinya kembali pasar dengan tampilan baru.