Para ilmuwan dan dokter mulai meneliti terkait golongan darah, seperti A, B, AB, dan O. Ternyata, golongan darah dapat memprediksi masalah kesehatan seseorang.
Stroke kini tidak hanya menyerang lansia, tetapi juga usia muda. Seorang pria di Jakbar mengungkapkan gejala dan keluhan yang dialami sebelum serangan stroke.
Seorang pria di Jakarta Barat, Alfa, membagikan kisahnya yang sempat berjuang melawan stroke. Ia memiliki riwayat hipertensi lantaran suka makan makanan asin.
Kepala berat di pagi hari bisa jadi tanda kolesterol tinggi. Penting untuk pemeriksaan medis, karena kolesterol tidak selalu menimbulkan gejala spesifik.