Presiden Prabowo Subianto berencana membeli 50 pesawat Boeing 777 dari AS untuk Garuda. Harga per unit mulai USD 330 juta, dengan potensi diskon signifikan.
Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) terus mendalami kasus sindikat uang palsu di UIN Alauddin Makassar. Tersangka dalam kasus itu bertambah menjadi 17 orang.
Mesin cetak yang digunakan untuk memproduksi uang palsu di UIN Alauddin Makassar didatangkan dari China. Mesin tersebut dibeli dengan harga Rp 600 juta.
Pemerintah Jatim gelar pasar murah untuk stabilkan harga kebutuhan pokok. Gubernur Khofifah pastikan distribusi optimal dan harga terjangkau bagi masyarakat.
Hasil survei menunjukkan rekor tertinggi peningkatan angka pencurian di supermaket, yang dilakukan oleh geng atau oleh individu yang terhimpit kebutuhan hidup.