Direktur Utama Bulog, Ahmad Rizal, mengungkapkan dampak banjir di Sumut dan Aceh terhadap produksi beras 2026. Perbaikan lahan diharapkan oleh pemerintah.
Polres Mojokerto berhasil salurkan 753,8 ton beras SPHP melalui Gerakan Pangan Murah meraih penghargaan dari Bulog. Sinergi ini stabilkan harga pangan.