Liburan semester di akhir tahun 2022 di depan mata. Wisata kuliner bisa jadi pengisi kegiatan. Ini dia makanan khas Indonesia dari 38 provinsi, lengkap!
Chef Juna dan chef Renatta buka bisnis kuliner baru berupa restoran Indonesia di Jakarta Barat. Keduanya terinspirasi konten YouTube kuliner yang mereka garap.
Nasi rames khas Bali ini cocok dinikmati untuk sarapan atau makan siang. Racikan lauk khas Bali dengan harga terjangkau membuat warung ini laris manis.
Pernahkah kamu nyobain kuliner-kuliner antimainstream di Bali? Jika belum, kamu wajib nyoba kuliner anti mainstream yang telah detikBali rangkum berikut ini.