WHO menyebut 90 persen populasi dunia sudah kebal terhadap COVID-19. Namun dunia belum sepenuhnya aman, begini sorotan WHO soal lonjakan COVID di China.
Asal usul COVID-19 masih menjadi misteri hingga saat ini. Namun sejumlah pihak makin meyakini bahwa SARS-CoV-2 yang memicunya bocor dari laboratorium di Wuhan.
Dugaan COVID-19 adalah buatan manusia menguat. Baru-baru ini, seorang ilmuwan 'buka-bukaan' asal mula virus COVID-19 yang mendunia lebih dari dua tahun.
Catatan awal peneliti, kasus pertama dialami oleh seorang pria berusia 55 tahun di Hubei. Dia menjadi orang pertama yang tertular Corona pada 17 November 2019.